Tag: Try Out
DENPASAR, NusaBali - Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Bali masih mengijinkan Cabang olahraga (Cabor) yang ingin melaksanakan try out dalam masa Pemusatan Latihan Daerah (Pelatda). Namun Cabor yang menjalani sesuai syarat khusus dan sangat ketat. Hal ini untuk mengantisipasi berbagai hal yang tidak diinginkan saat kegiatan berlangsung.
DENPASAR, NusaBali - Pengurus Provinsi Persaudaraan Shorinji Kempo (Perkemi) Bali menerima dua kontingen luar daerah yang sedang menjalani try out di Pulau Dewata. Adapun dua kontingen PON tersebut berasal dari Kalimantan Utara (Kaltara) dan juga Jawa Timur (Jatim). Kedua kontingen itu menjalani latihan tanding dengan tim PON Bali pada 30 Juli dan 1 Agustus.
DENPASAR, NusaBali - Para petinju PON Bali kedatangan petinju dari tiga provinsi. Yakni, petinju dari Lampung, Jawa Barat, Nusa Tenggaara Barat, yang menggelar try out dan sparing bersama petinju Bali, menjelang PON pada September 2024.
Para atlet kabaddi itu berangkat ke Bangladesh pada Kamis (23/5) dan akan mengikuti kejuaraan hingga 5 Juni. Mereka yang diberangkatkan khusus atlet putra, sedangkan atlet putri masih menunggu jadwal kejuaraan lainnya.
JAKARTA, NusaBali - Karateka andalan Bali di nomor poomsae Melinda Evelyna atau akrab disapa Evelyn diagendakan try out ke Jogjakarta pada Juni 2024. Try out itu sebagai ujicoba sebelum berlaga di PON 2024 Aceh-Sumatera Utara (Sumut). Targetnya di Jogjakarta meraih medali emas
Alasan pemilihan negara itu sebagai tempat try out karena, gudangnya karateka dan banyak melahirkan karateka potensial. Bahkan di Mesir juga banyak klub profesional. Maka, sangat bagus karateka Bali berlaga di Kairo, Mesir.
DENPASAR, NusaBali - Untuk memaksimalkan persiapan atlet Bali pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024, Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Bali meniadakan dana untuk keikutsertaan cabang olahraga ke Kejuaraan Nasional (Kejurnas). Dana tersebut dialirkan untuk kegiatan try in dan try out.
SINGARAJA, NusaBali - Sebanyak tujuh petinju Buleleng menjalani try out ke Gianyar pada Minggu (3/12). Mereka berlatih tanding dengan para petinju tuan rumah Gianyar sebagai persiapan mengikuti kejuaraan tingkat provinsi maupun nasional.
Program try out ke NTB jadi uji coba pertama para atlet tarung derajat Bali di tengah kondisi anggaran terbatas. Tujuan utama Kodrat Bali ingin melihat atletnya menjalani latih tanding dengan petarung sepadan.
JAKARTA, NusaBali - Usai try out Asia Open pada 1-2 Juli 2023 di Taiwan, pejudo asal Bali Gede Agastya Dharma Wardhana mendapat kesempatan try out kembali. Kali ini di Internasional University Sports Federation atau Pesta Olahraga Universitas Sedunia (Universiade) di Chengdu, China, 28 Juli - 8 Agustus 2023.
Kini Maria Londa bersiap melakukan try out di Kejuaraan Asia di Thailand sebelum memburu prestasi di Asian Games 2023.
DENPASAR, NusaBali - KONI Kota Denpasar mendorong penuh para atlet memperbanyak try out pada 2023 ini. Hal itu agar patriot olahraga Kota Denpasar memiliki jam terbang dan pengalaman bertanding lebih banyak.
JAKARTA, NusaBali - Dua pejudo asal Bali I Dewa Ayu Mira Widari (Mira) di kelas +78 kg dan Komang Ardiarta di kelas 81 kg bersama pejudo Pelatnas lainnya akan mengikuti SEA Championship di Penang, Malaysia, 5 Januari 2023. Kini mereka tetap menjalani latihan hingga keberangkatan.
SMA negeri di Badung menggelar try out untuk persiapan ujian nasional berbasis komputer (UNBK), Senin (11/2).
Sasaran try out yang dituju keluar daerah dan ditekankan bersparing dengan tim atau atlet yang memiliki kualitas lebih tinggi.
Rendahnya jumlah peserta ini karena penyelanggara try out ini dari partai politik.
Topik Pilihan
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
-
-
Jembrana 21 Nov 2024 Tertimpa Pohon, Pagar Jembatan Rusak
-
-
Badung 20 Nov 2024 Parkir Sembarangan, Polisi Tindak Sopir Truk
-
Buleleng 20 Nov 2024 Pencairan Bansos Ditunda Jelang Pilkada
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)